SMA PGRI 2 Padang Resmi Melantik Pengurus OSIS Periode 2024-2025

Dalam suasana penuh semangat dan haru, SMA PGRI 2 Padang menggelar acara pelantikan pengurus OSIS periode 2024-2025 pada hari Sabtu, 04 November 2024. Acara yang berlangsung di lapangan sekolah ini dihadiri oleh seluruh warga sekolah, mulai dari guru, karyawan, guru muda (PL), hingga seluruh siswa-siswi. Pelantikan pengurus OSIS merupakan momen penting dalam kehidupan organisasi siswa…

Read More